Mau Berkunjung ke-Kota Cirebon? Nah, Ini Dia 8 Tempat Kuliner Khas Nasi Jamblang yang Wajib Anda Kunjungi

- 11 Februari 2023, 17:54 WIB
Nasi jamblang dan sajian lauk pauknya yang melezatkan.
Nasi jamblang dan sajian lauk pauknya yang melezatkan. /PR/

Cita rasa yang disajikan nasi jamblang sangat khas sehingga para wisatawan dan warga lokal selalu antusias dengan kuliner khas Cirebon yang satu ini.

Karenanya bagi para wisatawan ingin berkunjung ke-Kota Cirebon, mereka bisa menjumpai makanan khas nasi jamblang tidak hanya di gerai-gerai tertentu saja, juga saat ini sudah banyak di pinggiran Kota Cirebon.

Baca Juga: Perjalanan Isra Miraj Nabi Muhammad SAW, Disambut Para Nabi Jadi Imam Salat di Masjid Al-Aqsha (Bagian 1)

Nah, berikut ini ada beberapa tempat nasi jamblang yang rasanya paling enak di Kota Cirebon:

1.Nasi Jamblang,
   Jalan Tentara Pelajar, depan AVS Motor

Baca Juga: OJK Menyatakan Tidak Keberatan dengan RPK Asuransi Jiwa Bersama Bumiputera 1912 yang Sedang Sakit Ini

Meski baru mulai berjualan malam hari pada pukul 21.00 WIB, namun nasi jamblang satu ini banyak dikunjungi penikmat wisatawan malam.

Dari sekian banyak lauk-pauk disajikan, satu diantranya pepes jamur. Pepes jamur rasanya akan berbeda dan bikin nambah nafsu makan.

2.Nasi Jamblang,
Jalan Pancuran

Baca Juga: Dengan Melengkapi Seluruh Persyaratan Ini, UMKM Bisa Langsung Mendapat Pencairan Dana KUR dari BSI

Halaman:

Editor: Epih Pahlapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah