Mau Berkunjung ke-Kota Cirebon? Nah, Ini Dia 8 Tempat Kuliner Khas Nasi Jamblang yang Wajib Anda Kunjungi

- 11 Februari 2023, 17:54 WIB
Nasi jamblang dan sajian lauk pauknya yang melezatkan.
Nasi jamblang dan sajian lauk pauknya yang melezatkan. /PR/

Dengan banyak pilihan lauk-pauk, penyajiannya juga bisa dilakukan secara prasmanan, pengunjung bebas mengambil lauk sesuai selera. Begitu pun soal rasa, sepertinya tidak diragukan lagi.

5.Nasi Jamblang Iba Otoy,
Jalan Cipto Mangunkusumo

Baca Juga: BSI Resmi Menggulirkan Program KUR untuk UMKM, dengan Plafon Pinjaman Maksimal Rp 500 Juta

Bagi pelancong ke Cirebon, harus mencoba nasi jamblang satu ini.

Pasalnya, nasi jamblang Ibad Otoy memiliki kelebihan dari menunya, seperti menu pedesan entog yang tidak bisa ditemui di nasi jamblang lainnya.

6.Nasi Jamblang Ibu Nur
Jalan Cangkring, Kota Cierbon

Baca Juga: Ini Merupakan Kabar Baik : Presiden Jokowi Pertama Kalinya Menyerahkan KUR kepada UMKM di Provinsi Aceh

Sebagaimana orang tahu sebelum sebesar ini, Nasi Jamblang Ibu Nur berjualan nasi jamblang sempat berpindah-pindah tempat, mulai dari berjulan di pinggil jalanan, hingga dirinya mengontrak tempat.

Akan tetapi, kini dari salah satu nasi jamblang yang ada di Kota Cirebon ini sudah memiliki tempat sendiri yang lebih reperesentatif dengan ruangan ber-AC.

7.Nasi Jamblang Fitri
Jalan Gunung Sari, depan Grage Mall Cirbeon

Baca Juga: Pasar Ikan Lele Lemahabang Cirebon Tembus Jepang dan Korea

Halaman:

Editor: Epih Pahlapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah