Catat! Inilah Sejumlah Mobil Baru yang Mejeng di IIMS 2024

- 17 Februari 2024, 00:43 WIB
Indonesia International Motor Show (IIMS) 2024, yang mengusung tema inspiratif,
Indonesia International Motor Show (IIMS) 2024, yang mengusung tema inspiratif, /

Baca Juga: Diketemukan Sesosok Mayat Perempuan Dalam Keadaan Terlentang di TPU Desa Jabapura Cirebon, dan Membusuk

Sedangkan, China Wuling Motors kembali memperlenalkan mobil listriknya yang disebut dengan Clound EV bagi masyarakat Indonsia dalam ajang IIMS 2024.

Seles and Marketing Director Wuling Motors, Dian Asmahani mengatakan, dalam ajang ini Wuling telah mengusung semangat 'Drive For A Green Life'.

"Pada IIMS 2024 INI, kami menghadirkan Clound EV di booth Wuling, dan kami ingin mengajak pengunjung menjadi yang pertama melihat langsung tampilan dari mobil listrik ini," terang Dian.

Baca Juga: Suara PDI Perjuangan di Kabupaten Cirebon Diprediksi Masih Unggul!

Sementara itu, PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) resmi menjual mobil listrik L100 EV dalam ajang IIMS 2024.

President Director PT MMKSI Atsushi Kurita mengatakan, kehadiran L100 ini bisa untuk memenuhi kebutuhan berbagai bisnis. Dengan ukurannya yang lebih mungil, dan dapat mengadopsi teknologi EV, dan dapat menjadi solusi untuk menekan emisi karbon.

Sementara itu, PT Toyota Astra Motor (TAM) yang turut ambil bagian dalam ajang ini menampilkan beberapa kendaraan elektifikasinya, termasuk memperkenalkan lini terbaru pada segmen Luxury MPV dengan teknologi Hybrid yakni All New Velldire HEV yang dibandrol dengan harga Rp1,8 miliar.

Baca Juga: Menara Masjid Agung Sumber Cirebon Akan Dijadikan Wisata Baru

Terakhir PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) resmi meluncurkan produk SUV legendaris yang telah ditunggu para penggemar di Indonesia yaitu Suzuki Jimny 5-door.

Halaman:

Editor: Epih Pahlapi

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah