Ekonomi Desa Tajir Sejak Pertashop Hadir

- 11 Desember 2022, 23:55 WIB

"Alhamdulilah kehadiran Pertashop telah berkontribusi nyata bagi pertumbuhan dan perkembangan ekonomi desa," tegasnya.

Desa Pertanian dan Perkebunan

Hal senada diungkapkan Camat Argapura, Kabupaten Majalengka, Wawan Kurniawan. Dia menuturkan, kehadiran Pertashop di desanya memberikan manfaat yang luar biasa bagi kehidupan warganya. Terlebih secara geografis desanya berada di lereng kaki gunung Ciremai, sebuah gunung tertinggi di Provinsi Jawa Barat, dengan ketinggian sekitar 3.079 Mdpl.

Mayoritas penduduk di setiap desanya bermata pencaharian sebagai petani sayuran. Dengan komoditas utama pertanian yaitu bawang daun atau lebih sering warga setempat menyebutnya 'polong'.

Selain hasil pertanian, lanjut dia, desa desa yang berada di Kecamatan Argapura juga menyuguhkan pemandangan hijau nan asri, serta obyek wisata alam yang menakjubkan.

Halaman:

Editor: Fani Kabar Cirebon


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x