Mengenal Lebih Dekat Polman MAJALENGKA. Kampus Negeri di Bawah Kemendikbud yang Segera Peletakan Batu Pertama

- 10 Maret 2023, 07:35 WIB
Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat Wahyu Mijaya tengah memberikan sambutan pada kegiatan Politeknik Manufaktur (Polman) Bandung yang tengah menggelar sosialisasi akses pendidikan siswa Ciayumajakuning di Gedung Nyai Rambut Kasih Majalengka.
Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat Wahyu Mijaya tengah memberikan sambutan pada kegiatan Politeknik Manufaktur (Polman) Bandung yang tengah menggelar sosialisasi akses pendidikan siswa Ciayumajakuning di Gedung Nyai Rambut Kasih Majalengka. /Jejep /

Dengan kegiatan magang industri selama 1 tahun itulah mahasiswa akan mendapatkan pengalaman kerja nyata dalam rangka membangun pengetahuan, keterampilan dan sikap kerja.

Baca Juga: SD-SD di Majalengka Hanya Diisi Satu Guru PNS

Di sisi lain kegiatan magang industri selama 1 tahun tersebut dapat memberikan masukkan informasi bagi POLMAN Bandung tentang tingkat teknologi yang di tetapkan industri saat itu. Disamping juga membantu pihak indusri dalam mengisi posisi kerja pada level teknis ahli.

Visi sendiri menjadi institusi terdepan dalam pendidikan,pengembangan dan penerapan teknologi manufaktur yang diakui dunia. Kemudian misinya menyiapkan sumber daya manusia yang menguasai teknologi manufaktur, inovatif, tanggap terhadap tantangan lokal. Serta mampu bersaing dalam pasar global, dengan membangun dan mengembangkan pendidikan, pelatihan, rancang bangun dan produksi.

Perlu diketahui, sejak tahun 2002 seluruh program studi yang di selenggarakan POLMAN Bandung memperoleh nilai akreditasi "A" dari badan akreditasi nasional pendidikan tinggi (BAN-PT) departemen pendidikan nasional.

Baca Juga: Pemilu 2024 : Ini Perolehan Suara 8 Anggota DPR RI Asal Dapil MAJALENGKA Sumedang Subang Periode 2019-2024

1. Jasa Pendidikan tinggi (Higher Education Services) 2. Perancangan dan manufaktur produk cor logam, perkakas presisi, mesin produksi dan sistem kendali. (Design & Manufacturing Metal Casting Products, Precision Tooling, Production Machine & System Control) Sertifikat ISO 9001-2000 bagi POLMAN Bandung merupakan sertifikat ISO pertama yang diberikan kepada perguruan tinggi negeri di Indonesia dan sekarang menjadi Sertifikat ISO 9001-2008.

Hal ini menegaskan bahwa usaha keras POLMAN Bandung untuk terus berada di garis depan dalam mengembangkan dan meningkatkan mutu pendidikan nasional untuk menghasilkan sumberdaya manusia yang kompeten, cerdas, disiplin dan profesional.

Bahkan pada tahun 2002 POLMAN Bandung terpilih sebagai salah satu pusat dari 5 pusat dalam program Indonesia German Institut (IGI) yang membina 4 Institusi yaitu P3TKINM, BLKI Serang, STT tekstil, SMKN 6.Tujuan dari program ini adalah untuk meningkatkan kompetensi dan produktivitas industri kecil menengah.

Baca Juga: Sekujur Tubuh Terbakar dan Isteri Kabur Meninggalkan, Pria Penuh Luka di Majalengka Butuh Bantuan

Halaman:

Editor: Jejep Falahul Alam

Sumber: liputan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah