Kades Sukamukti yang Wajahnya Mirip Presiden Jokowi Sebut Visi Kuningan Maju hanya Isapan Jempol Belaka

- 26 April 2023, 06:00 WIB
Kades Sukamukti Kecamatan Jalaksana Kabupaten Kuningan, Nana Mulyana.
Kades Sukamukti Kecamatan Jalaksana Kabupaten Kuningan, Nana Mulyana. /Iyan Irwandi/KC/

KABARCIREBON - Visi Kuningan Ma'mur, Agamis dan Pinunjul berbasis desa tahun 2023 yang diusung kepemimpinan Bupati Kuningan, H. Acep Purnama dan Wakil Bupati H.M. Ridho Suganda hanya isapan jempol belaka.

Karena janji-janji politik kedua politisi yang tertuang dalam visi dan misi tersebut seharusnya dapat direalisasikan sebagaimanamestinya.

Apalagi jabatannya tinggal beberapa bulan lagi atau akan berakhir di tanggal 4 Desember 2023.

Baca Juga: Konsep Bangunan Jepang, Rumah Makan Cahaya Matahari Terbit Kuningan Berada di Kaki Gunung Ciremai

"Misi Kuningan Pinunjul berbasis desa hanya isapan jempol belaka," kata Kepala Desa Sukamukti Kecamatan Jalaksana, Nana Mulyana yang wajahnya mirip Presiden Jokowi, Selasa 25 April 2023.

Ia membeberkan yang dimaksud dengan perkataan isapan jempol belaka terhadap visi dan misi Kabupaten Kuningan tahun 2018-2023.

Bahwa, di akhir masa jabatan kepemimpinan politisi yang diusung oleh Partai Demokrasi Indonesi Perjuangan (PDIP) tersebut tidak ada perlakuan istimewa dari pemerintah daerah (Pemda).

Halaman:

Editor: Iyan Irwandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x