Soal Comdev, Wakil Dekan 2 Universitas Prasetya Mulya Jakarta Menghadap Bupati Kuningan

- 25 Juni 2023, 05:30 WIB
Jajaran Universitas Prasetya Mulya Jakarta menghadap Bupati Kuningan, H. Acep Purnama untuk melaporkan hasil dan perkembangan Program Comdev selama KKN di Command Centre Setda.
Jajaran Universitas Prasetya Mulya Jakarta menghadap Bupati Kuningan, H. Acep Purnama untuk melaporkan hasil dan perkembangan Program Comdev selama KKN di Command Centre Setda. /Iyan Irwandi/KC/

Baca Juga: 10 Nomor Telepon Penting di Kabupaten Kuningan yang Bisa Dihubungi dalam Keadaan Darurat, Ini Daftarnya

Selain itu, para mahasiswa pun sempat pula membantu melakukan Program Pemutakhiran Kartu Keluarga (KK) Barcode sebanyak 1.000 lembar.

Sehingga mendukung kinerja Program Dinas Kependudukan & Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Kuningan.

"Hal itu dilakukan para mahasiswa dalam upaya meningkatkan layanan administrasi kependudukan di berbagai desa jangkauan Program Comdev," kata Wakil Dekan 2 SBE Universitas Prasetya Mulya Jakarta, Adrian Teja.

Baca Juga: Kuningan Ngotot Minta Kompensasi Air Bersih Naik Lagi Menjadi Rp300/m3, Cirebon Hanya Sanggup Rp250/m3

Bupati Kuningan, H. Acep Purnama mengapresiasi sekaligus memberikan penghargaan terhadap Universitas Prasetiya Mulya Jakarta atas upaya dalam menjalankan Program Comdev .

Sehingga dirinya berjanji untuk mendukung langkah-langkah lanjutan yang direncanakan oleh perguruan tinggi bersangkutan guna memberikan kontribusi sosial kepada masyarakat.

Turut mendampingi orang nomor satu di kota kuda pada pertemuan yang diharapkan menjadi momen penting dalam menggambarkan dampak positif kolaborasi dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

Baca Juga: Kasat Intelkem Tergeser Kasat Bimas, Kapolres Kuningan Merombak Pasukannya

Halaman:

Editor: Iyan Irwandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah