ULAS Dampak Pariwisata, Mulai Keraton Kanoman - Makam Sunan Gunung Jati Terhadap Sosial Budaya & Perekonomian

- 21 Oktober 2023, 17:06 WIB
Tim Observasi Mahasiswa IAIN Syekh Nurjati, Ekonomi Syariah Cirebon saat mengunjungi Keraton Kanoman
Tim Observasi Mahasiswa IAIN Syekh Nurjati, Ekonomi Syariah Cirebon saat mengunjungi Keraton Kanoman /Foto/(Tim Observasi Mahasiswa IAIN Syekh Nurjati/

Di Keraton Kanoman sendiri terdapat pasar yang namanya Pasar Kanoman. Nilai-nilai ekonomi di sana pun tampaknya sudah begitu dipertimbangkan, diantaranya dengan memberikan kehidupan ekonomi bagi masyarakat sekitar.

Baca Juga: Dirjen Vokasi Kemendikbud Ristek Apresiasi SMKN 1 Cirebon Sebagai SMK PK

Dahulu, Keraton Kanoman sebagai pusat pemerintahan dimana untuk membeli kebutuhan upacara sangat jauh, tetapi dengan keberadaan pasar membantu unutk membeli kebutuhan berbagai kebutuhan bahan pokok yang sangat dekat, juga turut membantu kehidupan ekonomi masyarakat sekitar.

-Produk Seni

Salah satunya dari sisi perekonomianya, mamu menciptakan berbagai produk kesenian daerah. Selain bagi para pelaku seninya itu juga selalu menghadirkan event-event di suatu tempat.

Baca Juga: Langkah Polisi Indramayu Perlu Ditiru, Berikan Sembako dan Pengobatan Gratis kepada Belasan Penjaga Musala

Untuk wisata ke Keraton Kanoman ini pemandunya dari warga sekitar, terkadang pemandu juga mendapat fee dari para pengunjung.

Begitu pun para wisatawan, pada saat berkunjung ke kerton ini sering membeli buah tangan dari Pasar Kanoman sendiri, dan ini tentunya akan meningkatkan pendapatan masyarakat.

Lingkungan yang berada di Keraton Kanoman bisa disebut paru-parunya Kota Cirebon, karena masih mempertahankan pohon besar.

Baca Juga: Hindari Bullying Sesama Teman Pelajar, Polisi Indramayu Ini Datangi Sekolah

Halaman:

Editor: Epih Pahlapi

Sumber: liputan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x