Keberhasilan Doktor Carlan Penuh dengan Liku-liku Kehidupan

- 16 Maret 2024, 07:48 WIB
Kepala Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwasata Kabupaten Kuningan, Carlan, dalam acara tasyakuran sekaligus milangkala yang dilanjutkan dengan buka puasa bersama, berlangsung di Warung Kopi Lendot Desa Sadamantra Kecamatan Jalaksana.
Kepala Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwasata Kabupaten Kuningan, Carlan, dalam acara tasyakuran sekaligus milangkala yang dilanjutkan dengan buka puasa bersama, berlangsung di Warung Kopi Lendot Desa Sadamantra Kecamatan Jalaksana. /Emsul/KC/

Ketua Yayasan Taruna Mandiri Kuningan Yayasan Taruna Mandiri 1995 dan sekarang Pembina Yayasan Bina Insani Al Ihsan Kuningan Yayasan Bina Insani Al Ihsan 2013 sampai dengan sekarang, Pembina Yayasan Laskar Putra Mandiri Yayasan Laskar Putra Manndiri, Pembina Yayasan Defayasa Yayasan Defayasa 2017, Ketua Yayasan Jati Kersa Yayasan Jati Kersa 2020 sampai dengan sekarang.

Adapun prestasi yang sempat diraih selama ini, antara lain; sebagai Pemuda Pelopor Tingkat Nasional Bidang Kesejahteraan Sosial 1994, PNS Berperestasi Tingkat Kabupaten Kunigan 2018 Peringkat III Terbaik Diklatpim III di PKP2 LAN Jatinangor 2018 dan PNS Berprestasi Tk. Provinsi Jawa Barat 2019 Kategori 15 PNS Inspiratif Tk. Nasional Versi Kemenpan RB 2019.

Baca Juga: Bersumpah Tidak Mengenal Terlapor Dugaan Money Politic, Caleg Dapil 1 Kuningan Terbebas Jeratan Hukum

Dalam kesempatan tersebut, sebagai ungkapan rasa syukur menghadirkan tokoh penceramah dari Kemenag Kab Kuningan, KH Ayub. Hadirin mendapat siraman rokhani, termasuk Mantan Bupati Kuningan H Acep Purnama hadir beserta undangan lainnya.

Menurut penceramah, jika kita ingin mendapat ampunan, fahala serta barokah dibulan suci Ramadham, maka harus memperhatikan yang tiga perkara ini. Yaitu, premium (perai makan dan minum) sesuai ketentuan dalam pelaksanaan ibadah puasa.

Berikutnya Pertalit (perbanyak harta tapi jangan pelit) selalu berbagi dan bersedekah terlebih pada orang yang sedang beribadah puasa dan terakhir jangan lupa Pertamak (pertahankan amal secara maksimal) tidak hanya selama bulan suci Ramadhan melainkan setelah bulan sucipun harus tetap kosnsisten dalam memaksimalkan amal kebaikan. (Emsul/KC) ***

Dapatkan informasi terbaru dan terpopuler dari Kabar Cirebon di Google News 

Halaman:

Editor: Iyan Irwandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah