Banyak Sesar Aktif Selain Sesar Lembang, Inilah 7 Sesar Aktif Besar Lainnya Dikhwatirkan Ancam Guncang Jabar

- 12 Januari 2024, 04:48 WIB
Gempa Kab. Sukabumi M4.6 Terjadi Akibat Aktivitas Sesar Aktif, Terasa Hingga Ke Bogor
Gempa Kab. Sukabumi M4.6 Terjadi Akibat Aktivitas Sesar Aktif, Terasa Hingga Ke Bogor /Twitter @DaryonoBMKG

Sesar Lembang letaknya terlihat di utara Bandung yang membentang sepanjang kurang lebih 30 kilometer dengan arah barat-timur. Sesar aktif ini berjenis sesar mendatar, atau sedikit terlihat komponen vertikal.

3.Sesar Cimandiri

Sesar ini yang merupakan sesar yang diyakini paling tua (berdasarkan pada umur kapur). Sesar tersebut, telihat membentang dari mulai Teluk Pelabuhan Ratu selanjutnya mengarah ke timur melintasi Lembah Cimandi, Cipatat/Rajamandala, Gunung Tangguban Parahu hingga Burangrang serta diindikasikan akan terus ke arah timur laut menuju Subang.

Baca Juga: Pasangan Suami-Istri yang Baru Menikah Dijemput Layanan Paduka Kuningan

4.Sesar Garut Selatan

Sesar tersebut terlihat membentang dari barat daya hingga timur laut pada wilayah Garut yang terdiri atas dua segmen. Sesar tersebut juga masih menjadi bagian sesar aktif.

Kondisi tersebut, dibuktikan dengan terjadinya gempa bumi pada 2015, meski tidak terlalu besar, akan tetapi masih menjadi bukti jika Sesar Garut Selatan ini masih jadi sesar yang aktif.

Baca Juga: Desa Cibuntu Dijadikan Kampung Berseri Astra, Pj Bupati Kuningan: Ini Menjadi Contoh Bagi Perusahaan Lainnya

5.Sesar Citarik

Sesar tersebut, akan terlihat membentang dan membelah Provinsi Jabar dari selatan hingga utara, mulai dari Teluk Pelabuhanratu, diantara Gunung Salak hingga Pangrango, Bogor, Jonggol hingga berakhir di Bekasi.

Halaman:

Editor: Epih Pahlapi

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah