Mengenal Menaker Ida Fauziyah yang Sibuk Pantau THR Pekerja, Ternyata Sosok Santriwati dari Pesantren di Jatim

- 30 Maret 2024, 13:16 WIB
Menaker Ida Fauziyah*
Menaker Ida Fauziyah* /Kabar Cirebon/

Tak hanya aktif di NU, ia juga berkecimpung di Partai Kebangkitan Bangsa. Ia masuk dalam bursa calon legislatif untuk DPR RI. Namanya pun melenggang hingga lolos ke Gedung DPR RI di Senayan, Jakarta.

Baca Juga: Polres Cirebon Kota Gelar Peringatan Nuzulul Qur'an di Masjid Adz Dzikra

Ida Fauziyah duduk sebagai anggota DPR RI pada 1999 sampai 2018 dari Partai Kebangkitan Bangsa. Ia ditugaskan sebagai Ketua Komisi VIII yang menangani Departemen Agama, Departemen Sosial, Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Indonesia dan Zakat.

Pada tanggal 23 Oktober 2019, ia dilanti menjadi Menteri Ketenagakerjaan RI. Kini di NU, ia merupakan Ketua Umum Pengurus Pusat Fatayat NU.

Ia juga pernah maju sebagai calon Wakil Gubernur Jawa Tengah mendampingi Sudiman Said pada Pilgub Jateng 2018. Dengan demikian, Ida Fauziyah adalah seorang politikus Indonesia yang kini menjabat Menteri Ketenagakerjaan pada Kabinet Indonesia Maju periode 2019-2024.***

Halaman:

Editor: Muhammad Alif Santosa

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x