Pernah Masuk Jalur Perdagangan Sutera Maritim, Pemkab Cirebon Teken Kerjasama dengan Pemkot Guangzhou China

- 16 Oktober 2023, 06:57 WIB
Bupati Cirebon, H Imron Rosyadi saat diwawancarai wartawan
Bupati Cirebon, H Imron Rosyadi saat diwawancarai wartawan /Kabar Cirebon/Foto Iskandar/

Baca Juga: BCA Finance Cabang Cirebon hingga Akhir 2023 Ini Tergetkan Pembiayaan KKB Tembus pada Angka Rp200 Miliar

"Dengan latar belakang kerjasama yang erat antara Tiongkok dan Indonesia, saat ini Gungzhou dan Cirebon memiliki peluang perkembangan yang luas. Dalam perjalanan budaya jalur Sutra Maritim pada tahun 2023, kita akan terus menjalin hubungan, berbagi pengalaman, dan saling menguntungkan, serta melakukan komunikasi dan kerja sama budaya yang menyeluruh," ungkapnya.

"Dengan fokus pada kerjasama pelestarian warisan budaya Jalur Sutra Maritim, kita akan berbagi sumber daya dan mendapatkan manfaat bersama, meningkatkan komunikasi budaya, saling memperkaya dan berupaya untuk lebih baik dalam menemukan, menyoroti, dan mengkomunikasikan nilai nilai Jalur Sutra Maritim. Di Cirebon ini mari kita bersama-sama menjadi saksi perjalanan budaya Jalur Sutra Maritim menuju pelayaran yang baru, membuka layar dan menjelajah dengan semangat baru," tambahnya.(Iwan/KC)

Halaman:

Editor: Muhammad Alif Santosa

Sumber: liputan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah