Program Indonesia Pintar Kemendikbud 2023, Begini Cara Pendaftarannya, dan Bisa Langsung Cair Rp1 Juta

- 19 Maret 2023, 16:19 WIB
Begini Cara Cek Apakah Siswa Masuk dalam Kategori Bantuan PIP 2023.
Begini Cara Cek Apakah Siswa Masuk dalam Kategori Bantuan PIP 2023. /Tangkapan Layar pip.kemdikbud.go.id/

KABARCIREBON - Pemerintah melalui Kemendikbud kembali membuka Program Indonesia Pintar (PIP) pada 2023. Begini cara pendaftarannya khusus bagi siswa pemilik NIK dan NISN untuk bisa mendapatkan uang tunia Rp1 juta.

Kuota PIP 2023 hampir sama dengan 2022 sekitar 17,9 juta untuk siswa rentang SD, SMP, SMA. PIP 2023 ini disalurkan Kemendikbud. Selain itu, terdapat juga PIP Madrasah yang disalurkan Kemenag.

Berikut Ini Cara Daftar PIP 2023

Baca Juga: Jelang Ramadhan, Polres Indramayu Menyita Ratusan Botol Minuman Keras dari Pedagang Berkedok Warung Sembako

Perlu diingat agar mendaftar sebagai penerima PIP Kemendikbud, data nama peserta.

Seperti, NIK, Nama, Tempat Lahir dan Jenis Kelamain juga harus benar. Begitupun dengan data diri orang tua atau wali. Serta data tempat tinggal peserta.

PIP diprioritaskan untuk peserta didik yang memilik KIP, namun jika anda tidak memiliki KIP, peserta didik masih diberi kesempatan untuk mendaftar menjadi Dana Penerima PIP, begini cara daftar untuk peserta yang tidak memiliki KIP:

Baca Juga: Puluhan Murid TK dan SD Cirebon Ikuti Lomba Mewarnai dan Menggambar di Lilo Sektza, Ini Pemenang dan Hadiahnya

1. Jika tak punya KIP, mendaftar dengan menggunakan KKS (Kartu Keluarga Sejahtera) dengan ajukan ke lembaga pendidikan.

Halaman:

Editor: Epih Pahlapi

Sumber: Berita DIY


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x