Dimas Juara II Lomba Solo Vocal Tingkat Nasional

- 15 Maret 2023, 08:00 WIB
Dimas mahasiswa program studi (Prodi) Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Kuningan (Uniku),  berhasil menyabet prestasi juara II dalam lomba solo vocal tingkat nasional.
Dimas mahasiswa program studi (Prodi) Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Kuningan (Uniku), berhasil menyabet prestasi juara II dalam lomba solo vocal tingkat nasional. /Emsul/KC/

Sehingga dapat berhasil meraih prestasi dalam ajang tersebut. Terimakasih atas segala supportnya, selamat dan sukses kepada ananda Dimas atas segala perjuangannya.

Prestasi ini sangat mengharumkan dan membanggakan.

“Dengan raihan prestasi non akademik yang ditorehkan Dimas, ini menambah deretan prestasi ditorehkan oleh mahasiswa Prodi PBI.

Baca Juga: Ketua PCNU Kuningan Kenakan Sanksi Bagi Pengurus Tidak Aktif

Alhamdulillah, sebelumnya prestasi diraih oleh ananda Isam Mohammed Salem S Al-Ghadi yang berhasil meraih juara harapan II dalam ajang Top Model di Indramayu,” ujar Aprianto.

Dengan diraihnya prestasi non akademik oleh salah satu mahasiswanya, diharapkan dapat memberikan dorongan motivasi lagi bagi mahasiswa PBI lainnya.

Semoga, terus lahir prestasi demi prestasi yang diraih oleh mahasiswa Uniku, baik prestasi di bidang akademik maupun non akademik dimasa mendatang.

Baca Juga: Ketika Ular Coros Masuk ke Rumah Makan BP Resto Pramuka Kuningan

Dekan FKIP, Asep Jejen Jaelani, mengatakan, puji syukur kehadirat Allah SWT atas raihan capaian prestasi yang kembali diraih oleh mahasiswa dari Prodi PBI FKIP Uniku.

Halaman:

Editor: Iyan Irwandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x