Masjid Kuningan Harus Menjadi Solusi dalam Berbagai Aspek Kehidupan

- 14 April 2023, 07:30 WIB
Dua Dewan Pakar DMI Kabupaten Kuningan, masing-masing H Asep Hemana dan H Rokhmat Ardiyan H dalam kegiatan diskusi kemakmuran masjid bertempat di Masjid Kampus Al-Ihya Centre Universitas Islam Al-Ihya Kuningan, alamat  Kelurahan Windusengkahan.
Dua Dewan Pakar DMI Kabupaten Kuningan, masing-masing H Asep Hemana dan H Rokhmat Ardiyan H dalam kegiatan diskusi kemakmuran masjid bertempat di Masjid Kampus Al-Ihya Centre Universitas Islam Al-Ihya Kuningan, alamat Kelurahan Windusengkahan. /Emsul/KC/

KABARCIREBON - Keberadaan masjid yang ada di Kabupaten Kuningan harus menjadi sumber solusi serta mampu menyelesaikan berbagai permasalahan umat.

Termasuk upaya pengentasan kemiskinan disamping untuk memakmurkannya, juga makmur bagi kehidupan jemaahnya.

“Kami mengajak para pengurus DKM untuk mengelola keuangan masjid supaya bisa memakmurkan masjid sekaligus memakmurkan jamaahnya.

Baca Juga: Mau Tahu Waktu Berbuka Puasa & Jadwal Salat di Wilayah Kabupaten Kuningan Hari Jumat 14 April? Ini Jadwalnya

Apalagi di Kuningan terdapat sebanyak 3.000 masjid lebih dipastikan dapat bisa menyelesaikan masalah umat terutama dalam pengentasan kemiskinan,” ungkap Wakil Ketua Dewan Pakar DMI Kab. Kuningan.

Sekaligus narasumber, H Rokhmat Ardiyan, dalam kegiatan diskusi kemakmuran masjid bersama pengurus masjid kampus, sekolah dan madrasah.

Di Masjid Kampus Al-Ihya Centre Universitas Islam Al-Ihya Kuningan Kelurahan Windusengkahan, Rabu 12 April 2023.

Halaman:

Editor: Iyan Irwandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x